Selamat Datang di Situs Website Resmi Pemerintah Desa Socorejo Kecamatan Jenu Kabupaten Tuban - 'Socorejo Bangkit Berjaya'

Artikel

Disiplin Adalah Vaksin, Bahagia Adalah Obat

19 Juni 2020 09:34:46  Socorejo Bangkit  880 Kali Dibaca  Berita Desa

Tuban - Sebagian besar masyarakat masih belum tahu apa itu new normal. Kepala Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Z. Arief Rahman Hakim menganalogikan dengan sederhana. 

"Sementara hindari bersalaman," tutur Kang Arief petinggi muda yang begitu dicintai warganya. 

Alumnus UIN Yogyakarta menambahkan, awalnya kita semua memang terbiasa berjabat tangan jika bertemu orang lain. Dengan adanya Covid-19 ini, pola salaman harus diubah. 

Kemudian untuk mengganti salaman, Kang Arief menyarankan untuk menelungkupkan kedua tangan saja sebagai tanda penghormatan. 

"Disiplin adalah vaksin dan bahagia adalah obat," imbuhnya. 

Ungkapan tersebut telah dibuktikan oleh salah satu warga Socorejo yang telah sembuh dari Corona. Bahwa selain menjalani isolasi, kunci sembuh dari Corona yaitu bahagia. (*)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Back Next

Peta Desa

Sinergi Program

Website Kabupaten Tuban
Taprose Temanku

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jl. Raya Socorejo No. 201 Socorejo
Desa : Socorejo
Kecamatan : Jenu
Kabupaten : Tuban
Kodepos : 62352
Telepon :
Email : desasocorejo@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:198
    Kemarin:460
    Total Pengunjung:1.731.608
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.144.103.10
    Browser:Mozilla 5.0