Selamat Datang di Situs Website Resmi Pemerintah Desa Socorejo Kecamatan Jenu Kabupaten Tuban - 'Socorejo Bangkit Berjaya'

Artikel

Coblosan Pilbup di Socorejo Dilakukan dengan Prokes Ketat

09 Desember 2020 10:59:18  Wartawan Desa  630 Kali Dibaca  Berita Desa

Tuban - Hari Rabu, 9 Desember 2020 seluruh warga di Kabupaten Tuban menyalurkan suaranya untuk memilih Calon Bupati dan Wakil Bupati pilihannya. 

Setiap suara pemilih menentukan nasib Kabupaten Tuban lima tahun mendatang. Kepala Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Zubas Arief Rahman Hakim bersama istri langsung hadir di TPS 5 untuk menyalurkan suaranya. 

"Ayo datang ke TPS salurkan suara anda. Tetap patuhi protokol kesehatan covid-19 dengan pakai masker, cuci tangan pakai sabun dan air mengalir, serta menjaga jarak aman," pesan Kang Arief sapaan akrab Kades Socorejo. 

Pelaksanaan coblosan Pilbup di Socorejo digelar dengan Prokes ketat. Setiap pemilih langsung diminta cuci tangan termasuk Kades bersama istrinya. 

Pengukuran suhu tubuh pemilih juga dilakukan petugas. Tujuannya memastikan setiap warga yang datang ke TPS suhu tubuhnya tidak melebuhi 37⁰ Celsius. 

Kepal Calon Bupati terpilih, Kades Socorejo berharap untuk selalu bisa ngayomi semua golongan, membuat kebijakan pro warga dan UKM, serta terus berinovasi demi kemajuan Kabupaten Tuban. (*)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Back Next

Peta Desa

Sinergi Program

Website Kabupaten Tuban
Taprose Temanku

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jl. Raya Socorejo No. 201 Socorejo
Desa : Socorejo
Kecamatan : Jenu
Kabupaten : Tuban
Kodepos : 62352
Telepon :
Email : desasocorejo@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:513
    Kemarin:409
    Total Pengunjung:1.722.665
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.143.9.115
    Browser:Mozilla 5.0